Rabu, 22 Juni 2011
Cara Mudah Terhindar Dari Penipuan Bisnis Pulsa Gratis
Ditulis oleh:
Elien Becket
Kategori :
Kategori :
Pulsa Lancar - Maraknya penipun yg bermodus investasai dalam bisnis pulsa membuat sebagian orang enggan untuk menginvestasikan dananya untuk untuk bisnis pulsa. yg Akibatnya server/master/dealer pulsa elektrik yg sungguh-sungguh berbisnis dan mengandalkan kepercayaan seperti kami ini yg terkena dampaknya.
Berikut ini tips terhindar dari penipuan bisnis pulsa gratis dan murah
· Jangan semata-mata mencari yg menawarkan bisnis pulsa gratis atau murah dan berhadiah apalagi yg tidak wajar. Misal harga Rp. 5.000,- tapi server/dealer pulsa elektrik tersebut berani menawarkan Rp. 4.500,- Logikanya dari mana mereka mendapatkan untung kalau bukan dari membawa lari deposit anda. Tidak mudah tergiur dan bersikap kritis ialah kunci utama agar anda tidak tertipu.
· Jangan percaya SMS iklan bisnis pulsa gratis dari nomor yg mengatasnamakan server pulsa.
· Cari referensi yg sebanyak-banyaknya tentang server/dealer pulsa elektrik tersebut, Misalnya anda ketikkan “korban penipuan server pulsa elektrik” di kolom pencarian pada google.co.id.
· Masih ada hubungannya dgn poin 2, track record, lihat rekam jejak mereka. Bagaimana reputasi dan kredibilitasnya?
· Kenali nama domain (www.domain.com) server/dealer pulsa elektrik tersebut. Jangan mendaftar di server/dealer pulsa elektrik yg menggunakan domain gratis! apalagi sub-domain misalnya di namadealer.blogspot.com dll. Mereka tidak serius berbisnis pulsa karena untuk sesuatu yg sepenting brand saja mereka mencari yg gratisan.
· Utamakan alamat domain internet yg diterbitkan di Indonesia, misal griyapulsa.co.id (dalam proses) karena untuk mendapatkan nama domain tersebut tidak mudah.
· Perhatikan alamat kantor pemasaran yg tertera di web tersebut. Jika sempat dan memungkinkan cek atau datangi langsung alamat tersebut. Apakah benar-benar ada atau hanya fiktif.
· Perhatikan apakah website server/dealer pulsa elektrik tersebut mencantumkan rekening bank. Karena dgn mencantumkan nomor rekening bank jika terjadi hal yg tidak diinginkan anda bisa menanyakan ke bank terkait atau meminta pihak yg berwajib untuk memblokir rekening yg bersangkutan.
Semoga Bermanfaat
100out of 100 based on 9899870 ratings. 1 user reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori dengan judul Cara Mudah Terhindar Dari Penipuan Bisnis Pulsa Gratis. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URLhttps://tipstuips.blogspot.com/2011/06/cara-mudah-terhindar-dari-penipuan.html. Terima kasih!
Bagaimana pendapat anda mengenai Cara Mudah Terhindar Dari Penipuan Bisnis Pulsa Gratis Biasa aja atau keren. Silahkan utarakan pendapat anda!!!
Diberdayakan oleh Blogger.